Kamis, 14 Januari 2010

Apakah perbedaan Master by Coursework dan Master by Research?

Perbedaan mendasar terletak pada komposisi riset antara keduanya.

Dalam program Master by Coursework, siswa tidak perlu membuat
skripsi/riset. Untuk mendapatkan gelar Master, siswa harus lulus tiap mata
kuliah. Setiap mata kuliah biasanya terdiri dari ujian tengah semester, ujian
akhir semester, tugas essay perorangan, dan tugas essay grup.

Komponenterbesar dalam program Master by Research adalah skripsi/riset. Biasanya,
komposisi program ini adalah 80% skripsi/riset dan 20% kelas. Diperlukan
proposal riset untuk mendaftar program Master by Research.

2 komentar:

  1. tq infonya... sangat bermanfaat walaupun ringkas.... berarti lebih aman course work ya mba ya? krn klw research berarti hrs balik ke indo lagi buat penelitian... itu klw penelitian ttg indo ya, soalnya beasiswa biasanya nyari kontribusi buat negara kita juga.

    BalasHapus
  2. Nice Info....makasiii bwt infonya

    BalasHapus